Perpustakaan Siswa - Pembagian merupakan salah satu pelajaran dasar yang harus kamu kuasai pada masa sekolah dasar atau biasa disebut dengan SD. namun anak - anak zaman sekarang lebih memilih yang namanya menggunakan kalkulator untuk melakukan penghitungan mulai dari tambah, kurang, bagi, hingga perkalian. Dengan kejadian tersebut membuat saya tersirat untuk membuat tentang cara ini, mungkin sudah pernah di bahas oleh orang lain melalui media tulisan atau video atau di ajarkan oleh guru secara langsung. Akan tetapi tidak ada salahnya untuk mengulang cara ini sehingga mereka yang tidak mengetahui cara ini menjadi mengingat kembali dan menjadi lebih menyukai matematika walaupun saya sendiri tidak menyukai matematika. berikut Cara melalukan pembagian cepat Matematikan.
Pembagian
1. Pembagian 2 Angka
Pembagian 2 angka merupakan salah satu pembagian dasar yang ada pada matematika, mungkin untuk kalian yang sudah mengerti tentang ini dapat melewati cara ini, atau kalian bisa menyimak cara yang ada. Pembagian 2 Angka sangat mudah untuk diselesaikan dengan cara mengetahui hasil penjumlahan antara perkalian dari angka - angka yang ada. Contoh soal :
21 : 3 = ?
nah di sana kita dapat melihat pembagian antara 2 angka dengan 1 angka, untuk mengetahui dengan mudah hasil dari pembagian tersebut, kalian cukup mengetahui berapa hasil 3 x ? = 21, jadi disini kalian dituntut untuk mengetahui untuk menghafal perkalian dari 3 terlebih dahulu atau perkalian tujuh, sehingga dengan begitu kamu dapat menguasai pembagian dari 2 angka.
2. Pembagian 3 Angka
Pembagian 3 Angka juga merupakan salah satu hal yang paling dasar dalam pembagian, karena dasarnya pembagian 3 angka ini masih sama dengan pembagian 2 angka, kalian dapat menghitungnya dengan mudah apabila kalian mengetahui hasil perkalian dari 2 angka yang ada di depan, dan mengabaikan angka yang di akhirnya sebagai finishing nantinya. Contoh soal :
121 : 3 = ?
121 : 3 = ?
nah di sini kalian dapat melihat soal tersebut akan menghasilkan angka koma, mengapa demikian ? nah disini kalian harus membagi terlebih dahulu 2 angka di depan, yaitu 12 sehingga 12 : 3 akan mendapatkan hasil 4, dan 1 di belakang sebagai finishing dari pembagian 3 angka tersebut. berarti hasil dari 121 : 3 = 40,3333. mengapa demikian ? 12 : 3 = 4 / 1:3= 3,3 sehingga kita mendapatkan hasil 40,333. sangat gampang bukan ? bagaimana untuk pembagian dengan 4 angka ?
3. Pembagian 4 Angka
Untuk pembagian 4 angka kalian dapat memanfaatkan metode yang sama seperti dengan 3 angka, namun disini kalian harus memilah 2 angka di depan dengan 2 angka di belakang sehingga hasil yang di dapatkan tidak salah dan tepat, cepat. sebagai contoh soal sebagai berikut :
3000 : 3 = ?
nah disana kalian menemukan soal yang paling gampang, yaitu berapa hasil pembagian dari 3000 : 3, karena kalau kita mengambil angka di depan 2 angka, akan menjadi 30 : 3 = 10, dan mari kita lirik angka di belakang dari 30 tersebut yaitu 0, kalau seandainya kita bagi 0 : 3 = 0, karena itu kita hanya perlu membuat angka 0 lagi di belakang angka 10, sebanyak jumlah 0 yang ada di belakang angka, sehingga mendapatkan angka 1000.
nah mudah bukan untuk menyelesaikan pembagian ? pembagian ini hanya salah satu dari metode pembagian cepat yang ada yang bisa kalian terapkan di dunia nyata. nyatanya angka - angka tersebut angka membantu kalian untuk berfikir lebih cepat dan tepat untuk menjawab soal arimatika. sekian dari Perpustakaan siswa mengenai Cara melakukan pembagian cepat Matematika, semoga bermanfaat untu kita semua.
0 Response to "Cara melakukan pembagian cepat Matematika"
Posting Komentar